Survei Persepsi Kualitas Siaran, KPID Jabar: Program Religi Paling di Sukai

 

Menurutnya, survei ini mampu membuka mata lembaga penyiaran untuk melihat seperti apa keinginan pasar saat ini.

 

“Kami sangat tertolong, terbelalak mata kami melihat langkah yang dilakukan KPID ini pertama kalinya meskipun di tengah keterbatasan, tapi kami merasa ini membuka cara pandang kami untuk melakukan siaran, ternyata kami tidak bisa siaran seperti yang sudah sudah kami harus merubah itu dari gambaran survei ini,”tandasnya.

Tinggalkan Balasan