10 Contoh Resolusi 2024 yang Bisa Kamu Tiru Untuk Dilakukan Tahun Depan

6. Menambah penghasilan dari pekerjaan sampingan

Mendapat penghasilan tambahan dari pekerjaan sampingan akan meningkatkan kualitas hidup. Kamu melakukan pekerjaan freelance, menjual makanan, membuka jasa sesuai skill yang dimiliki, dan lain-lain.

Baca juga : Resolusi Langsing 2023 Bakal Terwujud, Tiru Kebiasaan Orang Korea ini

7. Membangun kebiasaan tepat waktu

Jika kamu masih sering memiliki kebiasaan terlambat bangun pagi atau datang ke suatu acara, kini saatnya mencoba berkomitmen untuk tepat waktu. Kebiasaan ini baik untuk dimiliki, terutama dalam kehidupan profesional.

8. Mengurangi berat badan

Resolusi 2024 paling populer adalah turun berat badan. Badan yang fit dapat membuat kualitas hidup lebih baik, sehingga dapat beraktivitas dengan nyaman. Salah satu cara meraihnya adalah dengan melakukan diet yang sehat dan rutin berolahraga.

9. Tidak mudah mengeluh dengan keadaan

Mengupayakan diri untuk tidak mudah mengeluh terhadap situasi akan membuatmu lebih fokus dalam menghadapi masalah. Kamu akan lebih berorientasi pada solusi, bukan masalah dan dampaknya. Resolusi ini juga dapat menjadi pembelajaran

10. Membangun kebiasaan konsumsi makanan sehat

Menghindari konsumsi junk food (makanan cepat saji) dan mulai makan makanan yang sehat dapat membuat metabolisme tubuh lebih baik.

Itulah contoh 10 resolusi 2024 yang bisa kamu ikuti jika sesuai dengan keinginan yang ingin kamu raih.

Tinggalkan Balasan