Tanggapi Persoalan Gedung Indonesia Menggugat, Begini Kata Pj Gubenur Jabar

BACA JUGA: Sapa Warga KBB, Anies: Bapok Mahal? Kita Lakukan Perubahan

Sehingga dengan adanya kejadian ini, Bey menuturkan bahwa akan langsung melakukan evaluasi dan terbuka di mana saja gedung, khususnya di Kota Bandung, yang dapat dipakai dan tidak untuk kegiatan berpolitik.

“Kami akan lebih transparan, akan mengumumkan gedung mana saja yang boleh dan yang tidak boleh (digunakan berpolitik). Jadi, dengan kejadian ini kami akan mengundang Bawaslu, KPU, untuk berdiskusi tentang hal ini. Termasuk seluruh gedung tidak hanya di bawah provinsi, tapi semua juga akan kami evaluasi dan kami sampaikan kepada publik mana yang boleh, mana yang tidak boleh,” pungkasnya.

Untuk diketahui, salah satu Capres, yakni Anies Baswedan, gagal menggelar diskusi bersama komunitas Change Indonesia di dalam Gedung Indonesia Menggugat (GIM), Kota Bandung, Minggu, 8 Oktober 2023 kemarin. Sebab pihak pengelola membatalkan izin gedung yang akan digunakan Anies Baswedan. (San)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan