Isu Kekerasan dan Perlindungan Anak Jadi Perhatian Desa Tenjolaya Bandung

BACA JUGA: Peringati Hari Anak, Menteri PPPA: Perlindungan Anak Merupakan Tugas Bersama

Literasi mengenai hak serta kepekaan mengenai perlindungan anak, tergolong penting dan perlu jadi perhatian bagi setiap lemen, mulai dari masyatakat hingga pemerintah.

“Pencegahannya dari semua aktor. Sekolah harus perhatian, masyarakat juga harus peduli. Misalkan ada anak berjalan sendirian di lingkungan minimal tahu anak itu anaknya siapa,” tutur Antik.

“Jadi tidak hanya peran orangtua, tapi sekolah, masyarakat sekitar dan pemerintah juga punya peran,” pungkasnya. (Bas)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan