Duo Indonesia ini tidak ingin mengingat kesalahan mereka sebelumnya dan memilih untuk fokus menjalani pertandingan dengan lebih baik lagi di setiap putaran.
“Tahun lalu, kami berhasil lolos ke putaran final Kejuaraan Dunia di Tokyo. Tapi itu sudah berakhir. Kami sudah melupakan hasil tahun lalu. Kami harus kembali fokus pada fase-fase kejuaraan ini.” Ungkap Ahsan