“Tidak ada korban atau terluka,” kata Walikota.
Akibat Serangan Bandara di Tutup Sementara
Akibat serangan ini, bandara utama ibu kota, Vnukovo, di tutup untuk sementara waktu, dan penerbangan di alihkan ke bandara lain.
Namun, dalam waktu kurang dari satu jam, operasi bandara tampaknya telah kembali normal.
Serangan di Moskow ini terjadi beberapa minggu. Setelah Ukraina melancarkan serangan balasan untuk merebut kembali wilayah yang di rebut oleh Rusia. Sejak permusuhan besar-besaran meletus pada Februari 2022.
Baca juga : Ledakan di Pakistan Ternyata Merupakan Bom Bunuh Diri, Berikut Beberapa Fakta dan Kronologinya
Rusia menuduh bahwa serangan semacam itu tidak akan mungkin terjadi tanpa bantuan yang di berikan oleh AS dan sekutu NATO-nya kepada rezim Kyiv.
“Kementerian luar negeri Rusia mengatakan serangan seperti itu tidak akan mungkin terjadi tanpa bantuan yang di berikan kepada rezim Kyiv oleh AS dan sekutu NATO-nya,” ucapnya.