3 Tempat Ngopi Bandung Ini Menyuguhkan Suasana Piknik, Cobain Deh Kesini!

3 Tempat Ngopi Bandung Ini Menyuguhkan Suasana Piknik, Cobain Deh Kesini!
3 Tempat Ngopi Bandung Ini Menyuguhkan Suasana Piknik, Cobain Deh Kesini!
0 Komentar

Fasilitas ini sangat cocok untuk beramai-ramai seperti bersama keluarga atau teman-teman.

Jika dirasa hari sudah terlalu malam untuk berkendara, Mana Café juga menyediakan penginapan dengan bentuk dan harga yang bervariatif.

Tersedia paket untuk pasangan dan keluarga.

Jam operasionalnya setiap hari mulai pukul 11.00 – 22.00 WIB sedangkan untuk jadwal Teras Mana mulai dari jam 14.00 – 22.00 WIB.

Baca Juga:5 Destinasi Wisata Malam di Bandung yang Wajib Dikunjungi, Catat Ya!5 Rekomendasi Tempat Ngopi yang Kekinian dan Viral di Bandung

Jika ingin berkunjung ke ManA Café jangan lupa membawa jaket yang tebal, karena kafe ini berlokasi di daerah Dago tepatnya di Jl. Cibengang No.21, Ciburial, Kec. Cimenyan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40198.

0 Komentar