Cuaca Panas Ekstrim di India Mengakibatkan 98 Orang Meninggal Dunia

Cuaca Panas Eksrim di India Mengakibatkan 98 Orang Meninggal Dunia
Cuaca Panas Eksrim di India Mengakibatkan 98 Orang Meninggal Dunia (Sumber: Freepik)
0 Komentar

JABAR ESKPRES – Sebanyak 98 orang meninggal dalam tiga hari terakhir di negara India bagian Uttar Pradesh dan Bihar di India akibat cuaca panas yang ekstrim, menuru pihak berwenang.

Gelombang panas yang parah dengan suhu di atas 40 derajat Celcius dalam beberapa hari terakhir telah menewaskan 54 orang di Uttar Pradesh bagian utara dan 44 orang di Bihar bagian timur.

“Kami akan mengetahui apakah penyakit lain yang menjadi penyebab kematian.” “Sebagian besar pasien memiliki penyakit penyerta seperti hipertensi dan diabetes,” kata Yadav mengutip dari Antara

Baca Juga:98 People Die in India Due to Extreme HeatMalaysian Fertilizer Meets The Needs of Singkawang Farmers

Departemen Meteorologi India (IMD) telah memprediksi gelombang panas di banyak negara bagian India dan mengeluarkan peringatan untuk Bihar. Karena gelombang panas ini, banyak negara bagian telah memperpanjang liburan musim panas mereka.

Sebuah penelitian yang diterbitkan tahun lalu di jurnal medis The Lancet menemukan bahwa jumlah kematian akibat serangan panas di India meningkat sebesar 55 persen antara tahun 2000-2004 dan 2017-2021.

0 Komentar