JABAR EKSPRES – Berikut ada 3 cara dapat uang 100 ribu dalam sehari hanya dengan bermodal HP dan internet.
Platform yang bisa kamu manfaatkan untu dapat uang hingga 100 ribu salah satunya ada YouTube, Instagram dan yang sedang naik daun saat ini ada aplikasi TikTok.
Dengan kemajuan teknologi ini, untuk bisa dapat uang melalui intenet dan hanya bermodal HP tentulah sangat memungkinkan.
Baca Juga:Apa Itu NPD? Ini 12 Tanda dan Gejala Gangguan Kepribadian Narsistik!Bingung Malam Minggu Kemana? Ini 3 Wisata Bandung Murah Meriah!
Apalagi dapat uang dengan memanfaatkan platform tersebut untuk mengembangkan peluang bisnis bisa memperoleh penghasilan yang lebih besar.
Inilah 3 cara dapat uang 100 ribu melalui internet dan HP yang bisa dicoba.
1. Dapat uang dari berjualan produk online
Cara dapat uang 100 ribu dalam sehari, pertama dengan berjualan produk secara online di HP.
Salah satunya dengan memanfaatkan e-commerce yang sudah banyak tersedia saat ini seperti Tokopedia, Shopee, TikTok Shop dan masih banyak lagi.
Mulai dari produk kecantikan, baju, makanan dn lainnya.
Namun jika kamu masih memiliki modal terbatas, kamu bisa berjualan online dengan mempromosikannya via WhatsApp kepada teman kantor, sahabat atau orang-orang terdekat.
Dengan begitu, kamu bisa memulai bisnis dari yang kecil terlebih dahulu disesuaikan dengan budget yang dimiliki.
Jika bingung menjual produk apa, bisa memilih metode reseller atau menjual barang kembali dari produsen yang sudah ada.
2. Pakai aplikasi penghasil uang
Baca Juga:Fitur Rahasia HP Samsung Buat Folder Aman, Tak Bisa Diakses Orang Lain! Lagi Wisata di Bandung? Ini Tempat Romantis Nuansa Hutan Pinus, Cocok Ajak Pasangan!
Ada berbagai aplikasi penghasil uang yang bisa mendapatkan pundi-pundi rupiah hanya melalui HP.
Biasanya ada berbagai tugas yang dikerjakan untuk bisa mengumpulkan uang.
Namun tentunya tidak mudah dilakukan dan ada berbagai syarat ketentuannya bergantung aplikasi yang akan dimainkan.
Salah satu aplikasi penghasil uang ini seperti aplikasi baca novel Cashzine, GoNovel, Fizzo Novel dan masih banyak lagi.
Kamu perlu memilih dan memilah kembali aplikasi mana yang aman dan menguntungkan.
