Update Kasus Penembakan di Kantor Pusat MUI Jakarta, Benarkah Pelaku Residivis yang Divonis 3 Tahun Penjara?

“Oleh karenanya tim Apsifor sekarang yang datang ke Lampung bersama tim penyidik Ditreskrimum Polda Metro Jaya ke Lampung, bekerja sama dengan Polda Lampung.

Untuk mendalami secara komprehensif sebenarnya apa latar belakang psikologisnya, apa latar belakang perilaku yang bersangkutan untuk mengetahui motif yang sebenarnya. Dan melaksanakan Penyidikan secara lebih mendalam lagi,” katanya, melanjutkan.

Hingga berita ini ditulis, belum ada keterangan lebih lanjut mengenai penyelesaian kasus tersbeut.

Sementara itu pihak MUI mengimbau agar masyarakat tidka terpancing dnegan insiden penembakan di Kantor Pusat MUI tersebut. (*)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan