Terutama pada bagian jahitannya, tidak ada yang keluar-keluar dan tipe jahitannya akan menyentuh bagian pinggang celana.
Selain itu, jika disentuh, akan lebih elastis dan kotaknya akan rapi dan tidak ada yang melorot. Anda dapat langsung menyentuh bagian kotaknya dan membedakannya dengan produk palsu.
Itulah ciri ciri celana Levis yang asli di bagian bahan hingga material yang ada. Jangan sampai terkecoh dengan harga murah yang ditawarkan oleh produk peniru berkualitas rendah.