JABAR EKSPRES – Xiaomi merilis ponsel terbaru yakni Xiaomi 13 dan 13 pro yang di dukung dengan chipset Snapdragon 8 Gen 2.
Hal ini merupakan sebuah peningkatan dari seri sebelumnya dari Xiaomi 12 dan 12 Pro yang membawa Snapdragon 8 Gen 1.
Keduanya sama-sama menggunakan kameraa dengan lensa yang berasal dari perusahaan asal Jerman. Lensa tersebut bernama Leica yang bisa meningkatkan pengalaman dalam photography.
Baca juga : Daftar Sekarang Dapat Saldo DANA Rp50.000 Langsung Cair!
Selain memiliki kesamaan ada ebebrapa hal yang membuat Xiaomi 13 pro lebih unggul di banding dengan tipe 13.
Xiaomi tipe 13 Pro sebenarnya tidak jauh berbeda dengan sero 13. Tapi Xiaomi 13 Pro punya bentik dan spesfikasi yang lebih gahar.
13 Pro membawa layar melengkuny berukuran 6,7 inci dan seri ini juga punya resolisi QHD plus dengan refresh rate 120 Hz yang tingkat kecerahannya sampai 1.200 nits.
Di fitur kamera Xiaomi 13 Pro membawa jumlah kamera yang sama dengan Xiaomi 13 yang berbentuk modul penampung yang sama.
Kamera yang di tempelkan terdiri dari kamera utama 50 MP (f/1.9 OIS), kamera ultra wide 50 MP (f/2.2 AF, bidang pandang 115 derajat).
Ditambah lagi dengan kamera telephoto 50 MP (f/2.0, 3.2 optical zoom).
Meski dengan konfigurasi kamera berbeda tapi kamera selfie yang di bawa 13 Pro sama yakni 32 MP yang berada di punch hole di bagian tengah layar atas.
Baca juga : Tanpa Rekening Pribadi! Pinjol Legal OJK Langsung Cair ke Ewallet
Dari segi baterai tipe 13 Pro di bekali dengan kapasitas yang lebih besar yaitu 4.820 mAh.
Di dukung juga dengan fast charging 120 Watt.
Handphone yang satu ini di klaim mampu mengisi baterai dari 0-100 persen hanya dalam waktu 19 menit saja.
Sementara untuk Xiaomi 13 punya waktu cukup lama yaitu 38 menit.
13 Pro sama-sama menggunakan sistem operasi android 13 yang di dukung tampilan antar muka MIUI 14.
Tidak ketinggalan, ponsel ini juga di bekali dengan RAM LPDDR5 hingga 12 GB dengan media penyimpanan UFS 4.0 sampai 512 GB.
Untuk fitur tambahan Xiaomi 13 Pro mendukung koneksi 5G, NFC, bluetooth 5.3, IR blaster serta konektor USB-C untuk mengisi baterai.