Jabarekspres.com – Aplikasi game yang dapat hasilkan Saldo Dana Gratis saat ini banyak diburu para gamers dengan dijadikan ladang penghasilan.
Berbagai alasan orang kenapa suka bermain game, salah satunya sebagai sarana hiburan atau sekedar mengisi waktu luang. Oleh karena itu bermain game dengan hasilkan Saldo Dana Gratis saat ini, sudah menjadi bagian dari profesi.
Namun banyak pula yang bermain game online tidak hanya sekedar hiburan, tapi bisa menghasilkan saldo Dana Gratis atau berbagai jenis hadiah lainnya yang telah disediakan dari aplikasi game yang Anda sukai.
Seperti diketahui, berbagai macam game online yang bisa dimanfaatkan dan bisa menghasilkan saldo Dana Gratis. Oleh sebab itu, Anda pun harus pandai memilih dari sekian banyak aplikasi game yang ada saat ini.
Karena tidak semua jenis game online dapat menghasilkan uang, ada yang memang hanya sebatas hiburan semata untuk mengisi waktu luang.
Disarankan, daripada bermain game tanpa menghasilkan sebaiknya pilih beberapa genre game ini agar Anda mendapat uang tambahan atau berbentuk hadiah lainnya.
Adapun cara mendapatkan game-game pilihan yang Anda sukai, tentu saja harus di download melalui Google Play Store. Berikut beberapa nama game yang bisa Anda coba:
- Game Hago.
Aplikasi game ini sudah sangat populer dikalangan gamers tanah air, dan banyak pilihan mini game seru yang bisa langsung dimainkan tanpa harus mengunduh-nya
Menariknya dari bermain game Hago ini, bisa memperoleh saldo dana gratis dari hasil menukarkan koin atau poin-poin yang Anda kumpulkan.
Cara mendapatkan koin-nya pun tergolong sangat mudah, yakni Anda harus meraih kemenangan disetiap tantangan dengan memainkan mini game dari aplikasi game Hago tersebut.
Selanjutnya,jika koin sudah terkumpul, Anda pun bisa segera menukarkan saldo koin tersebut dengan Saldo Dana Gratis melalui dompet digital.
- Game MPL atau Mobile Premier League.
Genre game MPL ini juga merupakan permainan game penghasil uang resmi dan sudah tersedia di Google Play Store.
Cara mendapatkan saldo DANA gratis dari game MPL ini hampir sama dengan game lainnya. Yakni setiap pengguna harus bisa mengumpulkan saldo koin atau poin.