11 Rekomendasi Tempat Camping di Bandung Tiket Masuk RP 10 Ribuan untuk Rayakan Tahun Baru

Merayakan tahun baru dengan melakukan kegiatan di tempat camping di Bandung dengan suasana alam terbuka merupakan sensasi tersendiri
Merayakan tahun baru dengan melakukan kegiatan di tempat camping di Bandung dengan suasana alam terbuka merupakan sensasi tersendiri
0 Komentar

Jika yang ingin agak menantang, tempat camping yang satu ini layak menjadi rekomendasi anda untuk rayakan tahun baru.

Tempat ini memiliki jalur pendakian dan obyek wisata Curug Palasari.

Tempat Camping ini berada di Cisarua Lembang, jalur pendakian, wisata Curug Cipalasari dan tiket masuknya hanya bayar parkir kendaraan saja.

Riung Gunung Pangalengan

Tempat wisata ini memiliki camping ground dengan pemandangan hamparan kebun teh.

Baca Juga:13 Tempat Wisata di Lembang 2022 yang Lagi Viral untuk Liburan Akhir TahunBRI Berikan Penghargaan Program Desa BRILiaN 2022

Untuk tiket masuknya hanya Rp 10.000 per orang. Sedangkan fasilitas lainnya adalah sumber air, mushala, toilet dan warung kopi juga tersedia.

Batu Kuda Cilengkrang

Tempat wisata ini terbilang masih jarang banget dikunjungi. Sebab, letak tempat wisata ini berada di lereng Gunung Manglayang, masuk ke dalam wilayah Bandung bagian Timur.

Untuk tiket masuknya sangat murah, hanya dengan Rp 15 ribu per orang, anda sudah dapat bermaam di tempat ini.

Puncak Cisitu

Puncak Cisitu berlokasi deket Tegalega Cililin. Aksesnya bisa ditempuh menggunakan motor dari jalan raya sekitar 15-20 menit.

Motor bisa langsung diparkir di atas. Tidak ada tiket masuk untuk ke temat wisata ini. Hanya saja kalian harus jaga kebersihan dan tidak buang sampah sembarang. (yan)

0 Komentar