Jabarekspres.com – Gak perlu khawatir, cara membatasi pengguna WIFI bisa dilakukan dengan mudah dan sederhana.
Saat ini penggunaan wifi sangat luas jangkauannya. Dari mulai institusi pemerintah, tempat umum, sekolah, cafe-cafe hingga rumah pribadi.
Wifi menjadi kebutuhan utama di era digital saat ini. Dimana ketika kita pergi suatu tempat, wifi selalu mnjadi incaran masyarakat modern.
Baca Juga:Rekomendasi 5 Film Yang Bikin Kamu Gak Nafsu Makan6 Alasan Seseorang Menjadi People Pleaser
Berbeda dengan tempat-tempat publik, yang umumnya tidak diperlukan password untuk mengakses WiFi, penggunaan WiFi di rumah pribadi biasanya diproteksi menggunakan password untuk membatasi jumlah penggunanya.
Meskipun sudah kita amankan dengan password yang rumit. Tetapi masih ada kemungkinan terselubung yang diam-diam ikut menggunakan WIFI kita.
Nah, bagi kalian yang ingin tau bagaimana cara membatasi pengguna WIFI agar tidak lemot, mari simak artikel berikut ini
Dikutip dari 99.co ada 5 cara dalam membatasi penggunaan WIFI.
Langkah-langkahnya adalah:
- Jika kamu belum memiliki aplikasi ini, maka unduh dan install terlebih dahulu P2Pover di Android atau PC.
- Setelah berhasil ter-install, buka dan pilih System Setting untuk masuk ke halaman pengaturan.
- Kemudian pilih Adaptor Jaringan dan klik OK.
- Selanjutnya pilih menu Schedule Setting lalu pilih New > Select All > OK.
- Untuk mengatur jumlah pengguna yang terhubung ke jaringan WiFi, pilih opsi Control All > kemudian klik Start > Apply Rule to Host Selected dengan cara klik kanan di salah satu bagian.
- Jika kamu ingin memblokir perangkat yang terhubung ke jaringan WiFi, caranya klik Drop > Host Selected > lalu pilih perangkat yang ingin kamu blokir.
