Dengan perpanjangan PSBB ini, Ajay meminta masyarakat untuk mematuhi aturan selama diberlakukan dan tetap menerapkan protokol kesehatan social serta physical distancing.
“Mau tidak mau aturan PSBB parsial ini harus diikuti. Karena Cimahi ini masih zona merah. Kalau banyak pelanggaran, prediksi pascalebaran bisa saja ada kasus-kasus baru, tapi kita tidak inginkan itu,” imbuhnya. (mg4/yan)