Rintis Hutan Tematik Nusantara

Rintis Hutan Tematik Nusantara
HUTAN TEMATIK: Didampingi Kepala Dinas Lingkungan Hidup Asep Kusumah, Bupati Bandung Dadang M. Naser (kedua kiri) melakukan penanaman pohon untuk rintisan hutan tematik dalam rangka gerakan bulan menanam.
0 Komentar

Konsep arboretum ucap Asep Kusumah, merupakan bagian dari media edukasi. Selain untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia, juga sekaligus menjadi media li­terasi lingkungan bagi gene­rasi di masa mendatang.

”Di kawasan ini kami akan coba petakan wilayah Indo­nesia, yang terbagi dalam tujuh ekoregion. Di antara­nya Ekoregion Jawa, Suma­tera, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara dan Ekoregion Papua,” pung­kasnya. (yul/rus)

0 Komentar