Beragam Hotel dan Villa KAGUM Hotels juga sangat pas untuk dijadikan tempat pilihan musim liburan Desember seperti Banana Inn Hotel Bandung (022-2005479) yang berlokasi di Jalan Setiabudhi, tepat di pintu masuk area wisata Lembang, atau Gino Feruci Villa Ubud (0361-981650) dan Lovina (0362-3435775) bagi anda yang ingin menghabiskan suasana tahun baru yang romantis di Bali.
“KAGUM Hotels mengajak masyarakat untuk ikut merayakan musim liburan bulan Desember ini dengan beragam even dan harga khusus, promo menarik diberbagai properti Hotel dan Villa kami di Bandung, Bali, Yogyakarta, dan Jakarta,” ujar M. Bicky. (rls/yan)