Lima Ribu Peserta Bermain Angklung

Lima Ribu Peserta Bermain Angklung
HUMAS JABAR UNTUK JABAR EKSPRES
 BERMAIN SERENTAK: Gubernur Jabar Ridwan Kamil saat mengajak para peserta Angklung’s Day memainkan angklung di Halaman Gedung Sate, Kota Bandung, kemarin.
0 Komentar

Selanjutnya, nilai yang ke­tiga ialah berakhlak. Setelah memiliki Iman dan ilmu, para milenial pun wajib ber­akhlak.

”Banyak pintar tetapi jahat, banyak pintar tetapi julid, banyak pintar tetapi nyinyir, jadilah orang yang berakhlak, sopan santun bicara yang baik atau diam,” kata Emil. (*/ign)

0 Komentar