Dengan demikian sampah yang dianggap sebagai musuh masyarakat ini ternyata bisa juga menjadi sesuatu yang bermanfaat. Dengan catatan asal tepat dan mengerti bagaimana cara pengelolaannya. Tak hanya itu, investasi yang paling berharga adalah membangun karakter peduli dan mandiri anak terhadap lingkungan, dimanapun mereka berada, melalui pembiasaan-pembiasaan yang dilakukan di sekolah. ***
Mengelola Sampah, Membangun Kepedulian dan Kemandirian
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News