Emil Serukan Kerukunan Beragama

”Agama itu harus menjadi keseharian kita, jangan hanya direduksi saat beribadah. Dalam beragama itu harus menjadi kesatuan berbangsa dan bernegara. Hebatnya orang bandung itu saling tolong menolong seperti saat KAA ibu-ibu pengajian patungan untuk mengecat sepanjang jalan asia-afrika dan batu-batu dengan tulisan negara-negara yang ada disana merupakan sumbangan dari jamaat gereja yang ada di Jalan Gardujati,” imbuhnya. (fik)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan