Pertahankan Format 24 Tim, UEFA Yakin Piala Eropa Tetap Seru

Jerman-Prancis
DUEL KERAS: Salah satu pertandingan menarik di Piala Eropa 2016 antara Jerman melawan Prancis. Format 24 tim yang bakal diterapkan pada gelaran selanjutnya dinilai banyak pihak bakal menurunkan kualitas turnamen. Namun UEFA bergeming dengan keputusan mereka tersebut.
0 Komentar

Senior Vice President UEFA Angel Maria Villar mengatakan, satu-satunya yang layak mendapat penghargaan terkait kesuksesan itu adalah mantan Presiden UEFA Michel Platini. Sebab, Platini-lah peletak kebijakan soal pengembangan jumlah peserta dari 16 negara menjadi 24 negara. (dra/c17/ca/vil)

0 Komentar