Dede menjelaskan, para anggota pramuka hanya bertugas untuk membantu Pos Gatur dan membantu pengamanan. Dia juga memuji keinginan mereka, karena saat anak lain seusia mereka sedang jalan-jalan di mal, tapi mereka sudah dibiasakan memiliki tanggung jawab terhadap publik. ’’Artinya, suatu saat ketika mereka akan menjadi calon pemimpin, mereka sudah terbiasa mengambil alih tanggung jawab publik tersebut. Jadi inilah inti dasar dari Paramuka,’’ pungkasnya. (yul/far)
Tiga Kwarcab Amankan Jalur Mudik
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News