Disdik KBB Genjot Literasi Digital Bagi Siswa

yang hadir  dan  sudah mengikuti TMBB untuk tetap sabar mengawal siswa peserta tantangan dan rekan guru pembimbing.  Menurutnya, TMBB 2020 juga akan mendorong peserta untuk lebih meningkatkan keterampilan menulis. Selanjutnya hasilnya akan berwujud buku ber-ISBN.

Senada dengan di atas, Cici Sundarsih, Fasilitator lainnya, menambahkan bahwa keberhasilan TMBB sebelumnya dikarenakan solid dan konsistennta para falitator dalam mengawal program tersebut.

“Fasilitator GLS Mekar KBB yang terdiri atas pengawas, kepala sekolah, dan guru, yakni Yuli Ridawati, Cicih Sundarsih, Suparman, Eli Maftuh, Nani Sulyana, Titin, Mardiah Akaf, Endang Wahyuwidiasari, Dian Diana, dan N. Mimin Rukmini, adalah timwork yang solid untuk konsisten mengawal dan menyukseskan TMBB KBB,” pungkasnya. (mg6/drx)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan