JABAR EKSPRES – Marvel Studios mengumumkan teaser perdana film yang paling dinantikan oleh para penggemar MCU yakni “Deadpool & Wolverine”.
Namun, kebahagiaannya terganggu ketika dia diculik oleh TVA dan diundang secara pribadi untuk bergabung dengan MCU.
Namun, perjalanan Deadpool dalam MCU tidaklah mudah. Dia harus menghadapi berbagai tantangan dan bahkan harus bekerja sama dengan Wolverine yang diperankan oleh Hugh Jackman.
Baca Juga:Polisi Ungkap Fakta Baru Kasus Kematian Anak Tamara TyasmaraReview One Piece Episode 1093: Pertarungan Puncak Law vs Kurohige
Pertemuan dua superhero ini menjanjikan aksi yang penuh dengan kekacauan dan humor khas Deadpool.
Film “Deadpool & Wolverine” tidak hanya menjadi sorotan karena pertemuan dua ikon superhero, tetapi juga karena kualitas tim produksinya.
Perjumpaan antara Deadpool dan Wolverine menjadi salah satu momen paling dinantikan oleh penggemar MCU, dan teaser ini hanya membuat antusiasme semakin memuncak.
