Harus Tau! Ternyata Ini Ciri Koin Kuno Rp50 Komodo Langka yang Dicari Kolektor

Harus Tau! Ternyata Ini Ciri Koin Kuno Rp50 Komodo Langka yang Dicari Kolektor
Harus Tau! Ternyata Ini Ciri Koin Kuno Rp50 Komodo Langka yang Dicari Kolektor
0 Komentar

JABAR EKSPRES – Kamu punya koin kuno Rp50 Komodo di rumah? Jangan buru-buru kasih ke warung buat beli permen. Bisa jadi, koin yang kelihatan receh itu malah bernilai jutaan rupiah! Yuk, kenali ciri koin Rp50 Komodo langka yang sekarang jadi incaran kolektor.

Pernah nemu koin Rp50 bergambar Komodo yang warnanya keemasan? Dulu sih, koin ini sering banget kita temuin di warung, celengan, atau dompet emak.

Tapi siapa sangka, sekarang koin ini punya versi langka yang bikin para kolektor berebut! Dan yang lebih gila lagi—harga jualnya bisa sampai jutaan rupiah. Serius!

Baca Juga:Butuh Dana Darurat? Begini Cara Pinjam Saldo DANA Limit hingga Rp10 Juta Tanpa Ribet!Coba Aplikasi Penghasil Saldo DANA Tercepat 2025 Ini, Bisa Dapat Rp983 Ribu per Hari!

Kenalan Dulu Sama Koin Kuno Rp50 Komodo

Koin ini pertama kali dicetak Bank Indonesia tahun 1991, bergambar komodo di satu sisi dan tulisan “Bank Indonesia” di sisi lainnya.

Mayoritas koin ini terbuat dari kuningan—campuran tembaga dan seng—dengan warna kuning keemasan yang khas.

Tapi tunggu dulu, ternyata ada versi langka dari koin ini yang nggak banyak orang tahu!

Bedanya Koin Kuno Biasa dan Versi Langka

Koin Rp50 Komodo yang biasa beredar terbuat dari kuningan. Tapi versi langkanya dibuat dari bahan perunggu-aluminium. Bukan sekadar beda bahan, versi langka ini disebut sebagai pattern coin, alias koin percobaan. Jadi, ini bukan koin yang dicetak untuk umum, melainkan untuk uji desain dan produksi.

Itu sebabnya jumlahnya super terbatas. Kalau kamu punya yang ini, selamat! Kamu mungkin sedang pegang salah satu harta karun kecil di rumah.

Laku Berapa Sih Koin Kuno Langka Ini?

Siap-siap terkejut… versi langka koin Rp50 Komodo ini pernah terjual seharga Rp2.290.000 dalam sebuah lelang uang kuno di Jakarta! Nggak salah dengar, dari koin receh jadi duit jutaan rupiah.

Informasi ini sempat diulas di kanal YouTube @Kintamoney, yang sering banget bahas soal edukasi uang kuno. Menurut mereka, nilai fantastis ini muncul karena kelangkaan dan nilai historis si koin pattern tadi. Keren banget, kan?

Cara Rawat Koin Kuno Langka Biar Nilainya Tetap Kinclong

Baca Juga:Buka DANA Kaget Terbaru Hari Ini, Klaim hingga Rp250.000!Kapan BSU 2025 Paling Lambat Cair? Ini Infonya!

Kamu nemu koin serupa? Atau mau mulai koleksi? Apapun itu, penting banget untuk tahu cara merawat koin kuno. Salah penanganan sedikit aja, nilainya bisa langsung drop.

0 Komentar