Benarkah Pencairan Bantuan PKH dan BPNT 2025 di Januari 2025? Simak Dulu Infonya

Saldo BPNT dan PKH Tahap 2 2025 Sudah Cair, Cek Penerimanya di Sini
Saldo BPNT dan PKH Tahap 2 2025 Sudah Cair, Cek Penerimanya di Sini
0 Komentar

JABAR EKSPRES – Ada kabar gembira buat kita semua, terutama buat kamu yang jadi penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH) atau Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) tahun 2025. Pemerintah lewat Kementerian Sosial resmi mulai mencairkan bantuan ini pada Senin, 20 Januari 2025.

Kali ini, pencairan bantuan dipercepat loh. Tujuannya jelas, untuk bantu masyarakat menghadapi berbagai tantangan ekonomi, termasuk dampak kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) jadi 12 persen.

Nah, sekarang kita bahas detail nominalnya. Berikut rincian lengkapnya biar kamu lebih paham apa saja yang bakal kamu terima:

Rp200.000 per bulan, yang disalurkan setiap bulan sepanjang tahun 2025.

Program Tambahan Tahun 2025

Baca Juga:1 Kode Redeem FC Mobile 21 Januari 2025, Klaim Hadiahmu Sebelum Terlambat!Kapan Dana KLJ, KAJ, dan KPDJ Tahun 2025 Cair? Berikut infonya

Eits, nggak cuma itu aja! Tahun ini ada juga beberapa program tambahan menarik, seperti:

  1. Bantuan makan bergizi untuk 100.001 lansia tunggal dan 36.000 penyandang disabilitas.
  2. Santunan anak yatim piatu sebesar Rp200.000 per bulan untuk 270.000 anak.

Wah, keren banget ya komitmen pemerintah untuk terus membantu masyarakat yang membutuhkan.

Ayo Cek Rekening dan Pastikan Data Benar

Supaya proses pencairan bantuan berjalan lancar, jangan lupa untuk cek rekening masing-masing. Pastikan data kamu sudah benar, mulai dari nomor rekening hingga identitas yang terdaftar.

Kalau ada yang kurang pas, segera hubungi pihak terkait biar nggak ada kendala saat pencairan.

0 Komentar