Gampang Menular! 5 Jenis Penyakit Umum dan Cara Penanganannya Menurut Dokter

Kabar baiknya, pasien tuberkulosis dapat mencegah risiko dengan vaksin BCG. Kamu juga harus berhati-hati saat bersin dan batuk, sebab kondisi ini kerap menjadi media penularan bakteri.

  1. Demam tifoid

Satu lagi penyakit umum menular yang disebabkan Salmonella adalah demam tifoid. Bakteri Salmonella typhi yang masuk lewat makanan dan minuman bakal menyebabkan sejumlah gejala seperti mual, sakit kepala, hingga diare. Tanda-tanda ini pun terasa 7-14 hari selepas infeksi.

Dalam penanganannya, dokter bakal memberikan antibiotik sekaligus penurun demam. Kemudian, kamu juga harus istirahat yang cukup serta menjaga kebersihan.

Daftar di atas hanyalah segelintir contoh penyakit umum dan cara penanganannya menurut dokter. Pelajari lebih lanjut dari sumber-sumber terpercaya di antaranya dari situs idiwoha.org untuk tahu penyakit menular lain yang patut kamu waspadai! (*)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan