“Khusus akhir pekan, kami juga ada program Grill At Terrace, East South Asian Grill. Mengangkat beberapa sajian kuliner dari Asia Tenggara seperti Gai Yang, Tôm Nướng Muối Ớt Món, Nam Ji Jaew, Som Tam dan dari Indonesia ada Sirloin Maranggi dan sebagainya. Hanya dengan IDR 160.000 net/pax, tamu dapat menikmati sajian ini di Bar at Dago sambil menikmati live musik”, tambahnya.
Dapatkan atau tukarkan poin Marriott Bonvoy di Courtyard by Marriott Bandung Dago.
Para tamu diundang untuk mendaftar secara gratis di https://www.joinmarriottbonvoy.com/apacqr/s/EN-GB/ch/bdocy untuk mulai mendapatkan poin.
Informasi lebih lanjut reservasi outlet restoran dapat melalui nomor WhatsApp khusus di +62 811-2076-222, email: [email protected] atau dengan DM Instagram kami di @courtyardbandung. Atau akses website kami di courtyardbandung.com.