UMKM Kelurahan Melong Berhasil Manfaatkan Limbah Sampah jadi Produk Bernilai Ekonomis

Ia berharap, pemerintah dapat lebih memperhatikan kebutuhan dan keluhan dari masyarakat, terutama dalam hal pemasaran dan anggaran.

“Artinya disaat nanti ada keluhan, seperti bentuk pemasaran atau bentuk anggaran mudah-mudahan pemerintah akan peduli terhadap UMKM ini,” tambah Edi.

Edi pun memberikan apresiasi tinggi terhadap kegiatan yang diadakan di Kelurahan Melong.

BACA JUGA: Simak Cara Cek Hasil Seleksi dan Tahapan Berikutnya PPDB Jabar 2024 Jenjang SMA

“Terus terang, kegiatan yang dipandang oleh khususnya kami dalam kapasitas mewakili DPRD, sangat luar biasa. Ternyata antusias dari masyarakat Kelurahan Melong begitu terlihat,” kata Edi.

“Tentunya kami dari wakil rakyat, harus mendorong juga apa yang menjadi kehendak mereka,” tutupnya.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan