Glowing Jalur Ninja, Ini 5 Olahraga yang Bisa Meremajakan Kulit

Ini akan membantu menjaga kesehatan jantung sehingga oksigen akan mengalir lancar dalam tubuh yang dapat membantu kulit terlihat lebih cerah.

Baca juga :  5 Cara Menghilangkan Flek Hitam, Bikin Wajah Jadi Glowing!

5. Bersepeda

Walaupun butuh mengeluarkan biaya yang cukup mahal untuk memiliki sepeda, olahraga yang sedang digemari oleh banyak orang ini memiliki manfaat yang hampir sama dengan berlari.

Mulai dari membakar lemak, melancarkan peredaran darah, serta membakar selulit yang terdapat pada tubuh bagian paha dan lengan.

Ternyata, selain mampu membantu kita untuk mendapatkan berat badan ideal, berolahraga juga mampu menjaga kulit kita tetap kencang dan awet muda.

Namun tidak hanya dengan berolahraga, memiliki kulit yang awet muda juga bisa dicapai dengan mengonsumsi makanan atau minuman yang kaya akan kolagen.

Kolagen adalah salah satu jenis protein yang melimpah dalam tubuh. Jenis protein ini, dapat ditemukan pada tulang, sendi, dan kulit sebagai “perekat” untuk menyusun tubuh manusia.

Salah satu fungsi kolagen bagi kulit adalah menjaga kekencangan, kelembapan, serta kecerahan kulit sehingga tampak awet muda.

Adapun beberapa makanan kaya kolagen di antaranya makanan tinggi protein seperti ayam dan salmon dan gandum, kaldu tulang, dan masih banyak lagi.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan