Di Balik Megahnya Pasar Baru Cicalengka Bandung, Omzet Para Pedagang Turun Akibat PKL Menjamur Tak Ditertibkan

BACA JUGA: Polres Cimahi Tangkap 16 Tersangka Berbagai Kasus Kriminal

Dawai mengungkapkan, para pedagang resmi di dalam Pasar Baru Cicalengka sempat mendapat angin segar, karena diberi kabar bahwa PKL akan ditertibkan.

“Pemilu sudah usai sesuai perjanjian di rapat mau ada tindakan dari PT dan Satpol PP, tapi sampai hari ini zonk,” ungkapnya.

Dawai berpesan, agar pihak pemerintah dapat memperhatikan aktivitas perniagaan di Pasar Baru Cicalengka. Sebab, dibalik megahnya gedung ada perekonomian para pedagang resmi yang semakin terpuruk.

“Berharap ke Pemerintah Kabupaten Bandung, harus turun langsung lakukan sidak bersama Satpol PP,” imbuhnya.

BACA JUGA: Ajak Masyarakat Lebih Peduli Kesehatan, Prudential Indonesia dan Prudential Syariah Luncurkan PRUWell Medical dan PRUWell Medical Syariah

“Kami ingin tertib tidak ada lagi PKL di luar, supaya Pasar Cicalengka lebih aman, nyaman dan ramai pengunjung ke dalam gedung,” pungkas Dawai. (Bas)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan