Pendaftar tidak dapat digantikan atau diwakilkan oleh orang lain. Tiket mudik tidak langsung diberikan setelah mendaftar, namun peserta yang disetujui akan dihubungi oleh BRI.
Persetujuan pendaftaran ditentukan oleh panitia penyelenggara dan memperhatikan syarat dan ketentuan serta kuota yang tersedia.
Untuk mendaftar, calon peserta harus mengisi formulir di https://bri.co.id/en/web/guest/BRI-Mudik-asyik-BUMN-2024 dengan informasi seperti email, nama, NIK, usia, jenis kelamin, status, nomor handphone/Whatsapp, nomor rekening BRI, alamat, kota tujuan, rute tujuan, dan riwayat kesehatan. Setelah selesai mendaftar, petugas akan melakukan verifikasi sebelum tiket mudik gratis dapat diberikan.
Baca juga: Jangan Pakai Motor! Pemda KBB Siapkan Program Mudik Gratis