5 Manfaat Air Mawar untuk Wajah, Sebagai Penyeimbang pH Kulit

  1. Antioksidan

Studi yang diterbitkan dalam The Journal of Clinical and Aesthetic Dermatology pada tahun 2016 menyebutkan bahwa radikal bebas dapat menyebabkan peradangan kulit yang mengakibatkan pori-pori tersumbat dan timbulnya jerawat.

Studi lain mengkonfirmasi sifat antioksidan pada air mawar, yang dapat membantu membatasi oksidasi radikal bebas pada kulit.

Sebagai hasilnya, air mawar dapat membantu menjaga keindahan dan kesehatan kulit wajah Anda.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan