Rekomendasi 10 HP Terbaik Harga Rp2 Jutaan dengan Performa Gagah, Cek di Sini!

JABAR EKSPRES – Berikut ini merupakan rekomendasi HP terbaik harga Rp2 jutaan dengan performa gagah di awal 2024.

Pasar smartphone tahun 2024 menyajikan beragam pilihan menarik di segmen harga 2 jutaan.

Bagi yang mencari smartphone dengan spesifikasi dan fitur unggulan tanpa harus menguras dompet, berikut adalah beberapa rekomendasi yang bisa dipertimbangkan.

Oleh karena itu, simak terus artikel ini sampai tuntas untuk mengetahui rekomendasi HP terbaik harga Rp2 jutaan.

BACA JUGA: Rekomendasi HP 5G Terbaik Harga Rp2 Jutaan di Awal 2024: Pilihan Tepat untuk Performa Optimal

Samsung A15 4G

Hadir dengan layar Super AMOLED 6,4 inci, prosesor MediaTek Helio G99, RAM 8GB, dan pilihan penyimpanan internal 128GB atau 256GB.

Smartphone ini juga dilengkapi dengan kamera belakang triple 50MP+5MP+2MP dan kamera depan 13MP. Baterainya berkapasitas 5000mAh dengan dukungan pengisian cepat 25W.

Nubia Neo 5G

Menyuguhkan layar IPS LCD 6,6 inci dengan refresh rate 120Hz. Ditenagai oleh prosesor Unisoc T820, RAM 8GB, dan penyimpanan internal 256GB.

Kamera belakang dual 50MP+2MP dan kamera depan 8MP. Baterainya berkapasitas 4500mAh dengan pengisian cepat 22,5W.

LG V60

Menawarkan layar OLED 6,8 inci, chipset Snapdragon 865, RAM 8GB, dan kamera belakang triple 64MP+13MP+0,3MP. Kamera depannya 16MP. Baterainya berkapasitas 5000mAh dengan fitur pengisian cepat.

IQ Z7X

Layar panel IPS 6,64 inci dengan resolusi Full HD+. Kamera selfie 8MP dan kamera belakang 50MP+2MP.

Ditenagai oleh chipset Snapdragon 695 5G, RAM 8GB, dan penyimpanan internal 128GB atau 256GB. Baterainya 6000mAh dengan teknologi 80W Flash Charge.

Poco X55G

Layar AMOLED 6,67 inci dengan refresh rate 120Hz. Prosesor Qualcomm Snapdragon 695, RAM 6GB atau 8GB, dan pilihan penyimpanan internal 128GB atau 256GB.

Kamera belakang triple 48MP+8MP+2MP dan kamera depan 13MP. Baterainya 5000mAh dengan fast charging 33W.

BACA JUGA: 6 Rekomendasi HP dengan RAM 8/256GB Termurah Bulan Februari 2024, Sangat Layak Dipertimbangkan!

Infinix 030 4G

Layar AMOLED Curve 6,78 inci dengan resolusi FHD+ dan refresh rate 120Hz. Ditenagai oleh chipset MediaTek Helio G99, RAM 8GB, dan penyimpanan internal 256GB. Kamera belakang 108MP dan kamera depan 50MP. Baterainya 5000mAh dengan fast charging 45W.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan