Idris juga menegaskan agar warga tidak sembarangan melakukan pembakaran sampah. Mengingat saat ini masih banyak warga yang melakukan pembakaran sampah di lingkungan tempat tinggalnya.
“Tidak membakar sampah yang tidak sesuai dengan syarat teknis pengelolaan sampah” tukasnya.
Warga juga diimbau memakai masker saat polusi udara tinggi dengan kualitas udara dengan kategori tidak sehat. (Mg10)
BACA JUGA: Penyebab Kualitas Udara Kota Bandung di Ambang Batas Sedang