Cara Mengatasi Duck Syndrome yang Sedang Viral di TikTok

Baca juga : Cari Tahu Tingkat Depresimu dengan Link Tes Depresi!

2. Menjalani terapi interpersonal.

Pada terapi ini, Anda akan dibantu oleh terapis untuk membangun kemampuan dalam mengatasi emosi serta hal-hal yang berkaitan dengannya secara efektif.

Perlu diketahui juga, terapi yang akan didapatkan oleh setiap orang bisa berbeda-beda.

Mengingat duck syndrome bukanlah gangguan mental yang resmi, psikolog akan mengatasinya melalui pendekatan yang sesuai dengan kondisi penyertanya, seperti gangguan kecemasan atau stres kronis.

Namun akan lebih baik bila bisa melakukan pencegahan dengan mengikuti pelatihan untuk manajemen stres. Manfaatkan juga layanan kesehatan mental seperti konseling yang ada di sekitar Anda.

Satu hal yang terpenting adalah tanamkan pada diri Anda bahwa hidup tak selalu berjalan sempurna. Jadikan kegagalan sebagai kesempatan untuk membentuk kemampuan yang lebih baik lagi. Niscaya, kesuksesan yang Anda raih bisa memberikan kepuasan untuk Anda.

Tinggalkan Balasan