Makaroni pedas dibuat dari bahan dasar makaroni yang digoreng hingga kering. Lalu, diberikan taburan bumbu pedas atau cabai bubuk.
7 . Mie Lidi Pedas
Mie lidi pedas, merupakan cemilan khas Bandung yang juga jajanan klasik anak sekolah karena banyak dijumpai di kantin.
Mie lidi pedas dibuat dari bahan dasar mie yang terbuat dari gandum. Mie digoreng hingga kering lalu ditiriskan dan diberi taburan bubuk cabai pedas. Kini banyak juga taburan yang tidak pedas, seperti matcha, strowberi, coklat dan banyak lagi lainnya.
Demikian 7 jajanan khas Bandung yang sangat disukai anak-anak ABG jaman now yang sering kali menjadi cemilan wajib saat istirahat sekolah maupun pulang sekolah.