Kelebihan dan Kekurangan Motor Listrik Alva Cervo

Kelebihan dan Kekurangan Motor Listrik Alva Cervo
0 Komentar

JABAREKSPRES – Motor listrik 2023 sudah banyak jenisnya, sebab peminatnya pun kian bertambah setiap tahunnya.

Adanya kesadaran masyarakat untuk menggunakan motor listrik untuk mengurangi dampak negatif dari ketergantungan bahan bakar fosil serta emisi gas rumah kaca tentu menjadi hal positif.

Motor listrik atau kendaraan listrik makin hari kian bagus baik dari segi desain dan performanya.

Baca Juga:5 Kuliner Bandung Malam, Enak, Nikmat, dan Harga TerjangkauDaftar Bansos Juni 2023, Ada PKH dan BPNT Cek Sekarang!

Salah satu motor listrik 2023 yang menarik banyak perhatian adalah kehadiran motor listrik Alva Cervo yang rilis 27 Mei 2023.

Banyak sekali keunggulan Alva Cervo ini, motor ini dibuat untuk dapat menghadirkan nuansa pengalaman yang menarik terhadap para penggunanya.

Kombinasi teknologi canggih, performa yang mumpuni, dan desain yang futuristik membuatnya banyak dikagumi.

motor ini mudah untuk dapat dikendalikan karena lincah serta stabil pada saat dijalankan. Kemudian keunggulan lain yaitu respon yang tidak berlebihan ketika bergerak, sehingga apabila ada

jalan yang rusak akan lebih aman. Kmeudian Alva Cervo pun mengklaim mampu untuk menerjan genangan air yang tingginya mencapai 50 cm. Dinamo motor listrik ini sudah dilengkapi segel

khusus sehingga dapat mencegah air masuk ke dalam komponen di dalamnya. Kelebihan lainnya dari Alva Cervo yaitu memiliki fitur keamanan yang bagus.

Fitur kemanan tersebut melingkupi sensor kecelakaan, sistem pemantauan tekanan ban, dan sensor kecepatan.

Baca Juga:Daftar Gaji 13 PNS yang Cair 5 Juni 2023, Inilah Rinciannya5 Kuliner Bandung Enak dan Menarik yang Patut Kamu Coba!

Dari segi konektivitas ada fitur yang sangat penting yaitu pengendara bisa mendapatkan akses navigasi GPS, mendengarkan musik, dan memantau lalu lintas secara langsung.

Harga Alva Cervo berkisar Rp37 juta untuk yang menggunakan satu baterai dan Rp42 juta untuk dua baterai. Adanya dua baterai di dalam satu motor tentu akan membuat jarak tempuh bisa

lebih jauh jikalau menggunakan satu baterai.

0 Komentar