3 Aplikasi Penghasil Uang yang akan Menambah Uang Jajanmu!

JABAR EKSPRES – Apa yang dulunya hanya menjadi mimpi, kini menjadi kenyataan dengan hadirnya aplikasi penghasil uang yang dapat di unduh langsung dari Playstore.

Menambah uang jajan bukan lagi hal yang sulit di era digital saat ini. Dengan perkembangan teknologi, kini kamu dapat memperoleh penghasilan tambahan secara praktis melalui sentuhan jari.

Dengan demikian, tak perlu ragu untuk menjajal beberapa aplikasi penghasil uang menarik yang akan kami sajikan.

Baca juga : 6 Aplikasi Pinjol Legal OJK Bunga Rendah, Tenor Panjang dan Cepat Cair!

Siapa sangka, sambil rebahan pun kamu bisa menghasilkan uang! Tidak hanya menawarkan keseruan dan kemudahan, aplikasi-aplikasi ini juga memberikan peluang kepada penggunanya untuk mendapatkan penghasilan tambahan yang bisa di gunakan untuk berbagai keperluan.

Mulai dari memenuhi kebutuhan sehari-hari hingga membeli barang-barang yang di impikan.

Nah,  mari kita simak lebih lanjut beberapa aplikasi penghasil uang yang mungkin menjadi pilihanmu dalam menambah pundi-pundi keuangan.

Cash Step

Aplikasi yang dapat di unduh melalui Playstore ini memungkinkan kamu untuk mengumpulkan koin dengan cara menghitung jumlah langkah yang kamu ambil setiap harinya.

Koin tersebut dapat di tukar dengan uang tunai atau tagihan telepon.

Selain itu, Cash Step juga bisa mendorong gaya hidup sehat.

Cashzine

Cashzine adalah aplikasi penghasil uang yang populer di Indonesia. Dengan aplikasi ini, kamu dapat membaca artikel dan berita untuk mengumpulkan koin.

Setiap artikel yang kamu baca akan memberimu 50 koin. Koin-koin tersebut dapat ditukar dengan uang tunai melalui akun PayPal.

Ketika kamu mengumpulkan 200.000 koin, nilainya setara dengan 5 dolar atau sekitar 78.000 rupiah.

Cashpop

Cashpop merupakan aplikasi penghasil uang paling populer di Indonesia. Kamu akan mendapatkan poin saat melakukan aktivitas seperti bermain game, chatting, mendengarkan musik, atau menonton video sesuai dengan permintaan aplikasi.

Kamu juga bisa mendapatkan poin dengan mengundang teman-temanmu untuk menggunakan aplikasi ini.

Baca juga : Raih Pendapatan lewat Aplikasi Penghasil Uang ini, Coba Sekarang Yuk!

Poin-poin tersebut dapat di tukar dengan pulsa, kuota, atau tiket nonton, serta voucher belanja di berbagai merchant terkenal seperti Grabfood, Indomaret, dan Alfamart.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan