Bocoran Soal Tes TKD BUMN 2023 dan Core Values Lengkap Kunci Jawaban

  1. Perhatikan kata-kata dibawah ini!

1) Tongkol, 2) Cakalang, 3) Bawal, 4) Tenggiri, 5) Makarel

a) Tongkol

b) Cakalang

c) Bawal

d) Tenggiri

e) Makarel

Pembahasan

Jawaban C. Bawal

Tongkol, cakalang, tenggiri, dan makarel merupakan macam-macam ikan air laut. Sementara itu, bawal merupakan ikan yang termasuk hidup di air tawar. Oleh karena itu, bawal tidak termasuk ke dalam kelompok tongkol, cakalang, tenggiri, dan juga makarel.

  1. 1; 0,5 ; 0,333 ; 0,25 ; … ; …

a) 0,2 ; 0,1667

b) 0,125 ; 0,0625

c) 0,111 ; 0,0125

d) 0,125 ; 0,111

e) 0,15 ; 0,04

Pembahasan

Jawaban A. 0,2 ; 0,1667

  1. Berapakah 66,67 % dari 963,7?

a) 642,5

b) 63,5

c) 635,58

d) 64,30

e) 645,2

Pembahasan

Jawaban A. 642,5

66,67/100 x 963,7= 642,5

  1. Soal cerita:

Dika adalah seorang karyawan swasta dengan penghasilan Rp3.000.000 per bulan. Jika penghasilan tidak kena pajak adalah setengah dari penghasilan ditambah Rp300.000, dan persentase pajak penghasilan adalah 15%. Jumlah penghasilan yang diterima Dika setiap bulannya adalah…

a) Rp2.800.000

b) Rp3.200.000

b) Rp2.840.000

c) Rp2.860.000

d) Rp2.820.000

Jawaban E. Rp2.820.000

Pembahasan

Penghasilan Rp3.000.000

Penghasilan tidak kena pajak 1/2 x Rp3.000.000 + Rp300.000 = Rp.1.500.000+ Rp 300.000

= Rp. 1.800.000

Penghasilan kena pajak = Rp3.000.000-Rp1.800.000 -Rp1.200.000

Pajak Penghasilan = 15% x Rp1.200.000 = Rp180.000

Penghasilan bersih = Rp3.000.000-Rp180 000 = Rp2.820.000

Bocoran Contoh Soal Core Values BUMN

Contoh soal 1:

Loyal salah satu budaya kerja BUMN AKHLAK memiliki makna (kalimat afirmasi) yaitu:

“Membangun kerja sama yang sinergis, dengan kriteria ” merupakan kalimat afirmasi

dari values?

a) Adaptif

b) Kolaboratif

c) Harmonis

d) Kompeten

Jawaban: B

Contoh soal 2:

“Kami terus belajar dan mengembangkan kapabilitas” merupakan kalimat afirmasi dari values?

a) Adaptif

b) Kolaboratif

c) Harmonis

d) Kompeten

Jawaban: D

BACA JUGA: Kapan Jadwal Rekrutmen Bersama BUMN 2023? Berikut Informasi Lengkapnya

Demikian adalah bocoran dan contoh soal TKD BUMN dan Core Values yang akan mulai diadakan 11 Mei 2023. Semoga Sukses!

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan