Pembalap asal Italia ini senang bisa meraih podium di Circuit COTA bersama dua tim yang berbeda, dan sekarang bisa membutikan ia mampu juara bersama LCR Honda.
“sejujurnya saya sangat senang, karena ini baru balapan ketiga saya bersama LCR Honda, dan saya bisa memberikan podium ke-100 kepada tim, dan kami melakukan kerja sama tim yang bagus.” Kata Alex mengutip dari Speedweek.
Rins senang saat sedang melaju di circuit Cota Austin untuk merebutkan posisi pertama ia merasa tidak ada halangan yang membuat dirinya harus banyak ngepush, sebab Bagnaia yang kala itu ada di urutan pertama harus terjatuh, karena kesalahan sendiri.
Akibat insiden itu membuat Alex Rins menangkan podium di MotoGP Amerika dan memberikan poin sangat bagus untuk LRC Honda