Syarat meminjam:
Warga Negara Indonesai (WNI) berusia 18 tahun ke atas, miliki KTP, menggunaka smartphone dengan nomor hp yang aktif.
- Julo
Julo menawarkan pinjaman mulai dari Rp500 ribu – Rp15 juta. Jangka waktu maksimal sembilan bulan. Bunga mulai empat persen per bulan. Biaya administrasi tujuh persen.
Syarat meminjam:
Warga Negara Indonesia (WNI) berusia 21-60 tahun. Memiliki pekerjaan tetap. Berpenghasilan minimal Rp2 juta per bulan.
- Uangme
Uangme plafon pinjaman Rp400 ribu-Rp4 juta. Jangka waktu tiga bulan hingga empat bulan. Bunga maksimum tahunan (APR) 21,9 persen dan biaya layanan 12,6-21,6 persen.
Syarat meminjam:
WNI berusia minimal 21 tahun. Memiliki Kartu Tanda Penduduk dan memiliki rekening bank.
Itulah 6 aplikasi pinjol legal yang bisa menjadi solusi permodalan. (*)