Pengunjung juga berkesempatan untuk merasakan fitur dan performa terbaik dari line up produk terbaru Honda pada sesi test ride, yang dihadirkan mulai dari Honda Genio, Honda BeAT dan Honda ADV160. Menjelang kompetisi Honda DBL with KFC 2022 West Java Series, DAM juga turut mengadakan roadshow ke sekolah-sekolah SMA/Sederajat di Jawa Barat dengan beragam aktivitas serta sosialisasi kampanye keselamatan berkendara melalui kegiatan #Cari_Aman kepada pelajar.
DAM Dukung Generasi Muda Lewat Honda DBL with KFC 2022 West Java Series
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News