Adapun otoritas resmi Qatar sendiri sudah memberikan respons atas tuntutan pemenuhan keselamatan dan kenyaman kaum LGBTQ+.
(Baca Juga: Kandidat Juara Piala Dunia Qatar 2022, Messi Tak Sebut Argentina Calon Juara, Kok Bisa?)
“Penggemar akan bebas untuk mengekspresikan diri mereka selama Piala Dunia” tetapi akan diminta untuk “menghormati nilai-nilai dan budaya lokal,” kata seorang pejabat dari Kantor Komunikasi Pemerintah Qatar, dikutip dari NBC News, Jumat, 28 Oktober 2022.***