Pagelaran Etnik Budaya, Coklat Kita NJP Semarakkan Milangkala Pangandaran

MERIAH: Kendati diguyur hujan, para penonton tetap bertahan dan menikmati pagelaran Coklat Kita NJP Milangkala Pangandaran, di Lapang Grand Pangandaran, Sabtu (29/10) malam. (Nizar/Jabar Ekspres)
MERIAH: Kendati diguyur hujan, para penonton tetap bertahan dan menikmati pagelaran Coklat Kita NJP Milangkala Pangandaran, di Lapang Grand Pangandaran, Sabtu (29/10) malam. (Nizar/Jabar Ekspres)

Sementara itu, Bupati Pangandaran, Jeje Wiradinata menyampaikan, milangkala satu dasawarsa dari daerah yang dipimpinnya tersebut, supaya bisa menjadi refleksi di kemudian hari.

“Bulan Oktober ini, bulan penuh makna tepatnya 22 Oktober, Pangandaran berumur 10 tahun. Apa yang masih kurang? Apa yang belum ada di Pangandaran?” tanyanya.

Menurutnya, saat ini fasilitas kesehatan sudah mumpuni. Begitupun dengan akses pendidikan, terkhusus perguruan tinggi. Lalu keadaan pantai Pangandaran, kata Jeje, masihlah baik.

“Pantai kita indah, tadi lihat pagelaran seni kita? Luar biasa. Ini bukan bupati yang hebat, tapi kebersamaan masyarakat Pangandaran terus ingin maju. Sekarang tinggal kita terus (konsisten) merawatnya,” tutup Jeje. (zar)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan