7 Buah yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, Ini Alasannya

Mendinginkan alpukat mentah akan membuatnya lebih cepat benyek dan berubah rasa. Setelah matang, alpukat baru bisa dimasukkan ke dalam kulkas. Efek pendinginan pada alpukat akan memberikan waktu tambahan sekitar 1 hari sebelum membusuk.

7. Buah-buahan kering

Buah-buahan kering juga termasuk dalam buah yang tidak boleh masuk kulkas. Buah kering paling baik disimpan di tempat yang kering dan gelap dalam wadah kedap udara. Jika disimpan dengan benar, mereka dapat bertahan hingga 6 bulan.

Demikian buah-buahan yang tidak boleh disimpan di kulkas. Jangan lupa untuk konsumsi buah-buahan setiap hari agar daya tahan tubuhmu semakin terjaga. (bbs)

Tinggalkan Balasan