Terakhir, dapat mengurangi kerusakan otak karena puasa akan mengganti sel-sel otak yang rusak menjadi sel yang baru.
“Kelima mengurangi kerusakan otak. Ketika kita berpuasa bisa mengurangi kerusakan otak, karena apa? karena tadi ya ketika kita berpuasa tubuh akan mengganti sel-sel otak kita yang rusak dengan sel otak yang baru,” tutupnya.