Danone Indonesia Sampaikan Laporan Keberkelanjutan

Program edukasi lain yang juga terus didorong antara lain, Program ‘Isi Piringku’, peluncuran edukasi gizi untuk remaja dalam program GESID (Generasi Sehat Indonesia), Duta 1000 Pelangi, Warung Anak Sehat, dan Bunda Mengajar.

Selain di bidang kesehatan, Danone SN Indonesia juga aktif menjaga lingkungan dengan membangun 2 lokasi taman keanekaragaman hayati dengan luas total 24 hektar dan pengoptimalan sumber daya di seluruh kegiatan produksi.

Dukungan dalam Penanganan Pandemi COVID-19 hingga 2021 Dalam penanganan pandemik, Danone Indonesia secara aktif mendukung usaha pemerintah dalam penanganan pandemi COVID-19.

Hingga akhir tahun ini, Danone Indonesia telah menyalurkan bantuan senilai total Rp 56 miliar yang diprioritaskan untuk pemenuhan

Danone Indonesia juga mengakselerasi kegiatan vaksinasi bersama pemerintah dan stakeholder terkait di 92 sentra vaksinasi di 27 kota besar di seluruh Indonesia, dengan jumlah penerima manfaat lebih dari 2 juta penduduk.

Di akhir 2020, Danone Indonesia juga bekerja sama dengan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) untuk memproduksi dan mendistribusikan biskuit Probarz dan mie Aitamie.

Di saat yang bersamaan pihaknya juga mendonasikan 20.000 produk nutrisi kepada driver online untuk pemenuhan nutrisi keluarga, serta menyalurkan bantuan 1.000 paket laptop bagi siswa-siswi SD yang berprestasi dan kurang mampu.

‘’Dalam Laporan Keberlanjutan, menegaskan komitmennya untuk menerapkan praktik bisnis berkelanjutan serta Good Corporate Governance dengan memberikan transparansi dari setiap aspek operasionalnya,’’papar Vera.

‘’Melalui Laporan Keberlanjutan ini, memaparkan visi, strategi, hingga capaian kinerja keberlanjutannya selama dua tahun terakhir,’’tambah Vera lagi. (red)

 

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan