Studi: Dalam 6 Bulan Setelah Suntikan Dosis Kedua, Efektivitas Vaksin Pfizer/BioNTech Menurun

Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat mengizinkan penggunaan vaksin dosis ketiga untuk lansia dan orang-orang yang memiliki risiko tinggi terkena Covid-19.

Para ilmuwan telah meminta lebih banyak data untuk mengetahui apakah vaksin dosis ketiga harus direkomendasikan untuk semua.

(Antaranews)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan